Kamis, 11 Agustus 2022

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

 E.Perangkat lunak komputer 

    1.Teknologi sistem opersi 
Berfungsi menginterupsi dan mengontrol perangkat keras komputer berdasarkan input yang diberikan pengguna.
    2.Master boot record(MBR)
MBR atau sekor 0 merupakan lokasi media penyimpanan berukuran 512 Byte.
    3.Instalasi windows 10
Windows 10 memliki kemampuan yang tinggi untuk mendukung kinerja hardware dan processor.
    4.Partisi hard disk
Adalah media penyimpanan yang sering digunakan untuk mengorganisasikan dan melokasikan data yang harus diakses oleh memori komputer setiap saat.
    5.Mengonfigurasi driver hardware
Driver merupakan software yang berfungsi menterjemahkan komunikasi data antara perangkat keras.
    6.Software aplikasi 
Atau perangkat lunak merupakan kumpulan subrutin yang ditulis yang berdasarkan aturan penulis bahasa pemrogaman tertentu,agar dapat dimengerti dan mudah dieksekusi oleh processor.

PERANGKAT KERAS KOMPUTER

 D.Perangkat keras komputer 

    Adalah semua jenis peranti atau perangkat pada komputer yang dapat dilihat secara fisik oleh pengguna.
1.Perangkat keras internal 
    Adalah perangkat keras yang dipasangkan didalam koneksi mainboard internal.
a. Papan Utama.
b.CPU (unit pemrosesan pusat)
c.Memori
d.Supply listrik
2.Perangkat keras eksternal
    Yaitu perangkat keras yang dipasangkan diluar koneksi mainboard internal.
a.Mesin dapat dibaca. Yaitu perangkat eksternal yang berperasn sebagai perangkat input/output yang berhubungan dengan perangkat lain dengan komputer dan sebaliknya.
b.Manusia dapat dibaca .Merupakan perangkat eksternal yang simpan sebagai antarmuka atau antarmuka yang menghubungkan antara manusia dan komputer.
c.Communications .Merupakan perangkat eksternal yang disimpan sebagai antarmuka atau antara yang menghubungkan interaksi antara manusia dan komputer.
 a.Masukan/keluaran port
Perangkat eksternal akan melalui port-port input/output yang berada pada bagian mainboard.
1).Port secara fisik.
Adalah port yang memiliki bentuk yang dapat dilihat dan diraba secara langsung serta memiliki fungsi kerja khusus.
2).Port secara logika sebagai layanan layanan.
Berikut saluran atau alamat layanan logika dengan mekanisme tertentu.
1).Port USB.
Merupakan port serial setandar yang digunakan sebagai penyambungan semua tipe perangkat,tanpa melihat jenis dan teknologi dari perangkat eksternal tersebut.
2).Port serial.
 Merupakan port yang bentuknya menyerupai trapesium dengan 9 pin. 
3).Port ethernet atau modem.
Digunakan sebgai slot atau soket untuk perangkat yang akan mengoneksikan komputer dengan jaringan. 
b. Perangkat masukan (input device).
Merupakan perangkat yang berfungsi menerima masukan atau intruksi dari luar komputer. 
1).Perangkat masukan pengetikan. 
Dapat menerima masukan berupa angka, alfabet, simbol dan operator aritmetika. 
2).Perangkat masukan penunjuk (pointer)
Digunakan untuk menggesr kursor dan memilih objek dalam lay around monitor. 
a).Mouse.
 Adalah perangkat masukan penunjuk dengan dua tombol di sebelah kiri dan kanan serta scroll bar di bagian tengahnya. 
b).Trackball.
Merupakan perangkat masukan penunjuk dengan bola di bagian atasnya. 
c). Perangkat keluaran (Output Device) 
Adalah perangkat yang berfungsi menampilkan data dalam bentuk audio, tampilan grafis, hasil cetak, dll
1).Monitor.
Adalah perangkat yang berfungsi menampilkan hasil pemrosesan data atau informasi dalam bentuk teks,gambar,dan vidio.
 a).CRT(Cathode ray tube)
 b).LCD(Liquid crytal display)
2).Speaker.
Merupakan perangkat yang berfungsi mengubah sinyal digital menjadi sinyal analog dalam bentuk suara.
3).Printer.
Merupakan perangkt yang menghasilkan keluaran berupa cetakan pada media tertentu,seperti kertas,film,dan kain.
4).Plotter
Merupakan salah satu jenis perinter yang dapat mencetak pada media berukuran besar.
d.Perangkat penyimpanan(Storage device)
Adalah perangkat yang digunakan untuk menyimpan data.
  1).Hard disk 
Adalah pe  rangkat penyimpanan yang memanfaatkan piringan magnetis sebagai sarana penyimpanan data.
    2).USB flash disk 
Adalah media penyimpanan data berukuran mini dengan inti memori flash dan port antarmuka USB(Universal serial bus).
    3).Disk drive 
Merupakan perangkat yang dapat membaca data dalam piringan data (disk),seperti CD dan DVD.
    a).ROM (Read only memory)
Merupkan jenis disk drive yang hanya dapat membaca data yang tersimpan pada disk data.
    b).RW(Read write)
Adalah jenis drive yang mampu membaca dan menulis data pada disk.
e.Perangkat input/output
Adalah perangkat yang dapat menerima masukan data dari perangkat lain untuk diteruskan ke CPU.
1).NIC(Network interface card)
Adalah kartu jaringan internal yang dipasang pada slot bus mainboard dengan tipe slot tertentu,seperti ISA,PCI,Mini PCI,atau PCI Express.
2).Modem atau modulator demodulator.
Modem dibedakan menjadi dua jenis:
a).Modem internal 
b).Modem eksternal 

ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER

 C.Organisasi dan arsitektur komputer

1.Konsep organisasi komputer 
    Memiliki keterkaitan sebagai keterkaitan setiap bagian-bagian dalam komputer.
2.Arsitektur komputer
    Adalah ilmu yang membahas ateribut sistem yang dirancang oleh programmer untuk mendapatkan hasil kerja yang optimal terhadap kinerja sebuah komputer.

MIKROKONTROLER

 B.Mikrokontroler

    Yaitu miniatur komputer dengan komponen memori,alat pemroses,dan disk pemyimpanan data dalam proses pengolahan datanya.
1.Fungsi Mikrokontroler
    Mikro memiliki pengertian ukuran kecil,sedangkan controller merupakan alat yang berfungsi sebagai pengontrol sebuah sistem.
2.Arsitektur ATmega328P
    Yaitu salah satu mikrokontroler keluarn ATMEL yang menggunakan arsitektur RISC dengan kelebihan eksekusi data yang lebih baik dibandingkan dengan arsitektur CISC.
3.Arduino 
    Yaitu rangkaian elektronika yang berbasis mikrokontroler ATmega329P keluaran Atmel.
4.Pemrograman mikrokontroler pada arduino
    Untuk melakukan pemograman mikrokontroler pada arduino, dan harus memahami tentang konsep cara kerja penulisan kode program arduino.
5.Aplikasi arduino sederhana 
    Tentang karakteristik mikrokontroler ATmega328P dan bagian penting arduino serta bagaimana melakukan programnya. 

GERBANG

 A. Gerbang

    Sebuah logika dapat menerima satu atau lebih input, tetapi memiliki satu output. Gerbang logika dalam pemgoprasian hanya memenuhi aturan dalam aljabar logika logika boolan dalam sistem biner.
1. Gerbang logika OR
     Dapat menerima dua data input dengan satu output.Oprasi logika menghasilkan output yang berpotensi tinggi (tinggi) atau bernilai 1, jika ada satu atau lebih dari input data yang berpotensi (tinggi) atau bernilai 1.
2. Gerbang logika DAN
     Dapat menerima dua atau lebih nilai input dengan satu output.Nilai output akan benar-benar dihasilkan jika kedua nilai input benar-benar layak.
3. Gerbanag logika NOT
    Atau inverter merupakan gerbang yang hanya bisa menerima satu nilai input dan menghasilkan satu output bisa menerima satu nilai input dan menghasilkan satu output dengan berlawanan dari input-nya.

TEKNIK GRAFIS DAN VIDEO EDITING

 F.Teknik grafis dan video editing 

1.Definisi dan konsep grafis.

Unsur utama dalam desain grafis adalah estetika atau keindahan.

2.Teknologi scanning dan priting.

Scanning memiliki arti membaca atau memeindai secara seksama fisik,wujud,dan tampilan sebuah benda

3.Fotografi 

Adalah mekanisme melukis atau mengambil gambar dengan teknik percahayaan tertentu untuk menghasikan karya seni yang dapat dinikmati orang lain.

4.Vidio editing 

Adalah teknologi digital yang merupakan gabungan atau kombinasi dari satu atau lebih gambar digital (mati) yang ditata ulang.

TEKNOLOGI CLOUD

 E.Teknologi cloud

1.Median penyimpanan could

Penyimpanan data melalui internet dengan sistem could berkembang dengan pesat.

2.Membuat vlog di youtub 

Vlog merupakan perpaduan dua istilah yaitu vidio dan blog.

3.Goggle form

Merupakan layanan yang memungkinkan user membuat form berisi sejumlah pertanyaan dan kolom isian secara online.

4.Menerapkan e-leaning dengan goggle classroom 

Adalah metode pembelajaran berbasis elektronik.

a.Electronic based e-leaning

b.Internet based e-leaning

1.LMS(Learning Management System)

Menyediakan fitur pengelolan pembelajaran

2.LCMS(Learning Content Managemen System)

Dikembakan sebagai lanjutan dari LMS

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

  E.Perangkat lunak komputer       1.Teknologi sistem opersi  Berfungsi menginterupsi dan mengontrol perangkat keras komputer berdasarkan in...